Prabowo Subianto Tekankan Pentingnya Hilirisasi adalah Kunci Kemakmuran Bangsa Indonesia

- Pewarta

Sabtu, 16 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Konsolidasi Nasional Partai Gerindra yang dihelat di Jiexpo Kemayoran, Jakarta Utara, Jumat (15/12/2023). (Instagram.com/@gerindra)

Konsolidasi Nasional Partai Gerindra yang dihelat di Jiexpo Kemayoran, Jakarta Utara, Jumat (15/12/2023). (Instagram.com/@gerindra)

PERSDA.COM – Ketua Umum Partai Gerindra sekaligus Calon Presiden Koalisi Indonesia Maju, Prabowo Subianto tak bosan menjelaskan perihal pentingnya Hilirisasi.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Kepada seluruh ribuan kader partai dan para relawan yang hadir dalam acara Konsolidasi Nasional Partai Gerindra yang dihelat di Jiexpo Kemayoran, Jakarta Utara, Jumat (15/12/2023).

Pasalnya, kebijakan Hilirisasi yang telah dicanangkan dan dijalankan di pemerintahan Presiden Jokowi ini merupakan kunci utama.

Yang akan sangat bermanfaat bagi kemajuan bangsa dan negara Indonesia.

Bagaimana tidak, Prabowo menjabarkan sejumlah manfaat yang akan berdampak positif bagi seluruh rakyat Indonesia.

Lihat konten video lainnya, di sini: VIDEO: Momen Prabowo Subianto Rasakan Panas Terik Matahari Bersama Para Garuda Sepak Bola Indonesia

Untuk mengentaskan kemiskinan dan pemerataan pendapatan para penduduk.

“Hilirisasi adalah kunci untuk Indonesia makmur, dan beliau (Jokowi) pernah berkali-kali panggil saya”.

“Menhan, kalau kita tidak Hilirisasi, Indonesia tidak akan jadi negara makmur.”

“Kita akan jadi UMR, upah murah selamanya,” kata Prabowo menirukan ucapan Jokowi.

Terlebih, beberapa negara asing diungkap Prabowo telah melontarkan kekhawatirannya.

Jika kebijakan Hilirisasi itu dilakukan oleh Indonesia dalam kurun waktu yang panjang.

Mengapa demikian, Prabowo menjelaskan bahwa negara asing akan berang jika Indonesia melarang total menjual murah.

Seluruh Sumber Daya Alam yang dimiliki Indonesia ke negara Asing, karena pada akhirnya nanti dikelola sepenuhnya oleh anak bangsa.

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

“Negara-negara asing berang, mereka mau jual bahan baku kita murah habis itu jual ke kita lagi tiga puluh kali lipat”

“Kita akan De Facto, dijajah selamanya secara ekonomi, kita akan menjadi negara tidak berarti,” ungkap Prabowo

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Untuk itu, Prabowo bercita-cita seirama dengan Jokowi yang tanpa disadari sama dengan isi AD/ART Partai Gerindra.

Bahwa hal yang diperjuangkan oleh Prabowo dan Partai Gerindra ini sama dengan Jokowi yakni ingin Indonesia menjadi negara makmur seutuhnya.

Investor yang serius bisa mendapatkan 100% kepemilikan media online dengan nama domain super cantik ini. Silahkan ajukan penawaran harganya secara langsung kepada owner media ini lewat WhatsApp: 08557777888.

“Jangan-jangan Jokowi sudah baca AD/ART Gerindra, atau jangan-jangan beliau baca buku saya, Paradoks Indonesia,” ujarnya.

“Karena nilai-nilai yang beliau perjuangankan sama dengan nilai-nilai yang kita perjuangan.”

“Beliau ingin rakyat Indonesia makmur itu cita-cita beliau,” kata Prabowo,***

Berita Terkait

Soal Kapan dan Siapa Sosok Menteri Kabinet Merah Putih yang Berpeluang Dicopot Prabowo, Ini Penjelasan Gerindra
Ulang Tahun, Megawati Beri Potongan Tumpeng ke Guntur, Boediono, Mahfud MD, dan Ganjar Pranowo
Budi Arie Setiadi Tanggapi Kabar Sri Sultan Menjadi Mediator Pertemuan Megawati dengan Jokowi
Ketua KPK Buka Suara Soal Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Belum Ditahan Meskpun Sudah Jadi Tersangka
Megawati Soekarnoputri Sebut Gila! Soal Ada Pihak yang Diam-diam Incar Posisi Ketua Umum PDI Perjuangan
PDIP Sudah Legawa dengan yang Dilakukan Jokowi, Panda Nababan Tanggapi Ucapan Selamat Ulang Tahun
Calon Ketua Umum PBB Periode 2025 – 2030, Tokoh Muda Gugum Ridho Putra Deklarasi Mencalonkan Diri
Rumah Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto di Bekasi, Jawa Barat Digeledah Penyidik, Begini Penjeĺassn KPK

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 08:46 WIB

Soal Kapan dan Siapa Sosok Menteri Kabinet Merah Putih yang Berpeluang Dicopot Prabowo, Ini Penjelasan Gerindra

Sabtu, 25 Januari 2025 - 10:04 WIB

Ulang Tahun, Megawati Beri Potongan Tumpeng ke Guntur, Boediono, Mahfud MD, dan Ganjar Pranowo

Sabtu, 18 Januari 2025 - 15:37 WIB

Budi Arie Setiadi Tanggapi Kabar Sri Sultan Menjadi Mediator Pertemuan Megawati dengan Jokowi

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:16 WIB

Ketua KPK Buka Suara Soal Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Belum Ditahan Meskpun Sudah Jadi Tersangka

Senin, 13 Januari 2025 - 14:31 WIB

Megawati Soekarnoputri Sebut Gila! Soal Ada Pihak yang Diam-diam Incar Posisi Ketua Umum PDI Perjuangan

Berita Terbaru